Tim Patroli Perintis Presisi Polrestro Bekasi Kota Bersama Personel Gabungan Gelar Operasi Kejahatan Jalanan

BEKASI (Aksi.id) -- Menjelang bulan suci Ramadhan 1444 H dalam meningkatkan pencegahan guantibmas, Polres Metro Bekasi Kota bersama unsur 3 Pilar, Kodim 0507, Satpol PP menggelar operasi Skala Besar dalam rangka Operasi Kejahatan Jalanan (OKJ), Minggu (19/3/2023), Malam hingga pagi.
Salah satunya, Tim Perintis Presisi Polres Metro Bekasi Kota sebagai garda terdepan yang rutin malakukan patroli kembali hadir bersama Katim Ipda Iswayudi dengan anggota terdiri dari 8 Personil dengan mengendarai kendaraan R2 andalan Tim Patroli Perintis Presisi (TP3).
Kali ini Tim TP3 Polres Metro Bekasi Kota melakukan patroli kejahatan jalanan dengan mengambil rute Start Mako Polres Metro Bekasi Kota, Jalan Pangeran Jayakarta - Jalan bulevard sumarecon - Jl perjuangan - Jl tuluk pucung - Jl Baru perjuangan - jl agus salim - jl djuanda - terminal bekasi - stasiun bekasi timur - bulak kapal - kalimas - Jl Ahmad Yani dan kembali Ke Mako Polres Metro Bekasi Kota.
Selain mobile Tim TP3 melakukan strong Point (Razia) di lokasi JL. Pasar baru Kranji, Jakasampurna, kec.Bekasi Barat dan JL.Cipendawa, jatirasa, kec.Jatiasih.
Operasi Kejahatan Jalanan (OKJ) dilaksanakan dengan Mmmelaksanakan patroli rutin antisipasi streetcrime, pelaku curas, curat, curanmor, balapan liar maupun tawuran antar ormas serta gangguan kejahatan malam lainnya dan kegiatan negatif lainnya. (Dn)
Artikel Terkait :
Artikel Terbaru :
TERPOPULER
- Dukung Integrasi Pembayaran, KMT Kini Dapat Digunakan untuk Angkutan Perkotaan di Depok dan Cikarang
- AirNav Indonesia dan BSSN Perkuat Keamanan Sistem Navigasi Udara Lewat Kolaborasi Strategis
- Polsek Kepulauan Seribu Utara Gelar Patroli Malam Perintis Presisi, Sasar Kenakalan Remaja, Narkoba, Miras hingga Premanisme
- KAI Services Berbagi Kebahagiaan dengan para Pekerja di HUT ke 22 Tahun
- Hijaukan Pesisir Timur Jawa, KAI Logistik Tanam 2.000 Mangrove
- Wujudkan Pertumbuhan Inklusif, KAI Logistik Dorong Ekonomi Kerakyatan dalam Ekosistem Logistik
- Polsek Kepulauan Seribu Utara Amankan Kunjungan Gubernur DKI Jakarta ke Pulau Kelapa, Tanam Mangrove hingga Serahkan Bibit Ikan
- Pembinaan Rohani Dan Mental, Tahanan Polres Pelabuhan Tanjung Priok
- KAI Services Bahas Kolaborasi Strategis Penguatan Layanan dengan Dinas Kebudayaan Yogyakarta
- Polda Metro Jaya evakuasi 254 Warga Kebon Pala yang mengalami musibah Banjir
