press enter to search

Minggu, 06/07/2025 09:18 WIB

Di Tengah Pandemi, Pilot KLM ini Bersyukur Capai 4.000 Jam Terbang

Dahlia | Rabu, 07/10/2020 20:22 WIB
Di Tengah Pandemi, Pilot KLM ini Bersyukur Capai 4.000 Jam Terbang foto: Linkedin Christiaan den Hoed

JAKARTA (aksi.id) – Di tengah pandemi Covid-19, yang berdampak luar biasa terhadap penerbangan, pilot maskapai KLM Royal Dutch Airlines ini layak sangat bergembira dan bersyukur.

Dengan Embraer 190, Christiaan den Hoed membulatkan waktu terbangnya menjadi 4.000 jam. Melalui media sosial Linkedin, Rabu (7/10/2020), dia mengungkapkan penerbangan 4.000 jam tersebut didapat ketika menerbangkan pesawat KLM ke Bandara Cork, Irlandia.

97202018552
Bila melihat rute penerbangan KLM, maka rute ke bandara Cork, dari Bandara Schipol, Amsterdam, Belanda.

Di Linkedin, Christiaan den Hoed menulis biodata pengalaman kerjanya di perusahaan penerbangan. Dia memang pilot senior.

Sebelumnya, dia menjadi pilot antara lain di pesaqat Airbus 320/321 Wizz Air, Saab 2000

Eastern Airwaysdan BAe Jetstream

Berikut pesannya ketika mencapai 4.000 jam terbang:

Just logged my 4000th flight hour to Cork, Ireland. It’s always a special moment, at least for me personally. But this one is a very special one since this are crazy times all over the world and in aviation. Will there be a 5000th? Time will tell but for now I count my blessings and feel grateful that I can still do what I like the most.

Baru saja mencatat jam terbang ke-4000 saya ke Cork, Irlandia. Ini selalu menjadi momen istimewa, setidaknya bagi saya pribadi. Tapi yang satu ini adalah yang sangat istimewa karena ini adalah masa-masa gila di seluruh dunia dan dalam penerbangan. Apakah akan ada 5000th? Waktu akan memberi tahu tetapi untuk saat ini saya menghitung berkat-berkat saya dan merasa bersyukur bahwa saya masih bisa melakukan apa yang paling saya sukai.

Selamat ya Christiaan!

(awe).

Keyword Pilot Pilot KLM